Wednesday, May 1, 2013

Cara Recover Product Key Windows 8 dan Microsoft Office 2013

Cara Mengembalikan/Recover Product Key Windows 8 dan Microsoft Office 2013 - Saat ini setiap software pasti ada license key atau banyak di sebut juga dengan serial number. Setiap kita menginstall nya pasti di ingatkan untuk mengisi serial number nya, jika kita membeli CD/VCD sudah pasti ada produk key di kasih didalam nya dan kita pasti teringat, dan jika pun kita tidak retingat lagi bisa melihat di CD/DVD tersebut.


Permasalahan nya adalah misalkan kita mendownload sebuah software atau pun windows dan kita tidak lagi mengingat produk key tersebut atau hilang, disini saya akan memberi solusi supaya bisa mengambil kembali serial key yang anda butuhkan, bagaimana supaya kita tahu serial key yang kita pakai dulu, disini saya akan share sebuat software yang bisa men-recover atau mengambil serial number di windows atau software di dalam nya.
ProduKey adalah tool yang bagus yang bisa membantu Anda untuk memulihkan serial key yang hilang di setiap windows. tool ini adalah portable, jadi anda tidak perlu menginstall nya. Satu hal lagi yang membuat utilitas kecil ini lebih berguna adalah bahwa Anda dapat mengambil serial number dari Windows instalasi eksternal atau direktori Windows eksternal juga. ProduKey ini akan menampilkan ProductID dan CD-Key dari Microsoft Office (Microsoft Office 2003, Microsoft Office 2007, 2010 dan 2013) dan Windows (Termasuk Windows 7, 8 dan Windows Vista, XP).

Suatu saat anda pasti membutuhkan tool ini, jika anda ingin mencoba nya, silahkan download di bawah ini.
[Download ProduKey]

Related Posts

Cara Recover Product Key Windows 8 dan Microsoft Office 2013
4/ 5
Oleh