Monday, June 25, 2012

Cara Pasang Video Youtube di Blog [Tips Blogger]

Cara Pasang Video Youtube di Blog - Postingan kali saya akan kasih cara memasang video youtube ke blog dan mungkin anda akan suka dengan cara ini karena banyak sekarang orang mencari cara ini untuk memamerkan video nya lewat blog. cara nya adalah sebagai berikut :

Cara Pasang Video Youtube di Blog :
1.Pergi ke youtube.com
2.Pilih video yang mau di tampilkan diblog
3.Klik Share -> Embeb

4.Copy code di youtube dan pastekan di blog kamu cara nya
  • Pertama login ke blog nya
  • Klik di Postingan kemudian pilih format nya Edit HTML bukan Compose
  • Setelah itu pastekan code ke blog postingan yang di copy di youtube tadi. selesai deh
Catatan : jika anda ingin memperbesar video youtube di blog tinggal menambahkan angka yang ada di width="420" height="315" anda bisa mengubah semau nya, bagus nya sih di ubah yang defult nya saja seperi ini width="600" height="315"
5.Kemudian Publish Post anda, Jika berhasil maka hasilnya akan seperti dibawah ini.

Semoga tutorial Cara Pasang Video Youtube di Blog ini bermanfaat untuk anda

Related Posts

Cara Pasang Video Youtube di Blog [Tips Blogger]
4/ 5
Oleh